Cara Menghilangkan Background pada Logo Menggunakan CorelDraw ~ Lantas Media

Kreativitas Tanpa Batas

Sunday, 13 November 2016

Cara Menghilangkan Background pada Logo Menggunakan CorelDraw

Hay kawan jumpa lagi nih di LANTAS MEDIA, Nah kawan sekarang kita mulai belajar menggunakan CorelDraw lagi yuk, sekarang kita belajar tentang bagaimana caranya menghilangkan latar belakang/background pada logo menggunakan CorelDraw ayo langsung saja kita mulai langkah-langkahnya:


Cara Menghilangkan Background pada Logo Menggunakan CorelDraw

1. Buka CorelDraw kalian masing-masing. maka langsung klik "new document"


Cara Menghilangkan Background pada Logo Menggunakan CorelDraw





2. Maka akan muncul format kertas maka langsung saja klik "ok"

Cara Menghilangkan Background pada Logo Menggunakan CorelDraw




3. Jika sudah maka kalian klik "file" seperti pada gambar ini. lalu klik "import".

Cara Menghilangkan Background pada Logo Menggunakan CorelDraw



4. Jika sudah maka kalian tinggla memilih logo apa yang ingin kalian hapus backgroundnya seperti pada gambar di awah ini saya memilih logo TRISUKSES.

Cara Menghilangkan Background pada Logo Menggunakan CorelDraw





5. Maka setelah itu kalian tinggal mengklik "import" maka logo yang anda pilih akan masuk kedalam kertas seperti ini.

Cara Menghilangkan Background pada Logo Menggunakan CorelDraw





6. Setelah itu kalian klik seperti pada gambar di bawah ini.

Cara Menghilangkan Background pada Logo Menggunakan CorelDraw






7. Jika sudah maka akan muncul seperti ini kalian tinggal mencentang seperti pada gambar dibawah ini.


Cara Menghilangkan Background pada Logo Menggunakan CorelDraw





8. Maka secara otomatis background pada logonya menghilang, Nah setelah di klik "ok" maka inilah jadinya setelah melewati langkah-langkah di atas:



Cara Menghilangkan Background pada Logo Menggunakan CorelDraw




Sekian dari saya semoga bermanfaat bagi kawan-kawan semua. Silahkan mencoba.....





1 komentar: